
Gebyok Kudus | Gebyar Belanja Online Kabupaten Kudus
Digitalisasi pengadaan diharapkan dapat mencegah terjadinya mark up dan transaksi fiktif, meningkatkan keterlibatan dan memperluas pasar UMKM serta memudahkan proses monitoring dan pengawasan. Dengan diluncurkannya Gebyok Kudus, diharapkan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di wilayah Kabupaten Kudus dapat lebih berkembang dan berdaya saing.
Pemerintah Kabupaten Kudus Percepat Pengadaan Digital Melalui …
Dec 28, 2023 · Pemerintah Kabupaten Kudus menginstruksikan kepada seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Kabupaten Kudus untuk melakukan pengadaan barang/jasa secara digital melalui mitra Toko Daring LKPP, sebagai metode …
LKPP Resmikan Gebyok Kudus Jadi Toko Daring Pengadaan …
Jan 2, 2024 · REPUBLIKA.CO.ID, KUDUS - Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) Hendrar Prihadi meresmikan Gebyok sebagai toko daring yang di dalamnya terdapat pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) untuk pengadaan barang dan jasa di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah.
Diskominfo Kabupaten Kudus
Dec 29, 2023 · KUDUS - Penjabat (Pj) Bupati Kudus Bergas Catursasi Penanggungan memberikan apresiasinya saat menghadiri Launching Transaksi Digital Pengadaan Barang dan Jasa Toko Daring GEBYOK KUDUS (Gebyar Belanja Online Kabupaten Kudus).
Aplikasi Gebyok Kudus, Strategi Pemkab Kudus Dorong UMKM …
Dec 29, 2023 · GEBYOK KUDUS sendiri merupakan inisiasi dari Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (Barjas) Setda Kabupaten Kudus. Kehadiran aplikasi ini sebagai bentuk dukungan percepatan peningkatan penggunaan produk dalam negeri dan produk UMKM, untuk menyukseskan gerakan nasional bangga buatan Indonesia.
UMKM Kudus Didorong Naik Kelas lewat Toko Daring GEBYOK KUDUS
Dec 28, 2023 · Penjabat (Pj) Bupati Kudus Bergas Catursasi Penanggungan memberikan apresiasinya saat menghadiri Launching Transaksi Digital Pengadaan Barang dan Jasa Toko Daring GEBYOK KUDUS (Gebyar Belanja Online Kabupaten Kudus).
Percepat Pengadaan Barang, Pemkab Kudus Luncurkan Program Gebyok
Jan 4, 2024 · JAKARTA, KOMPAS.com - Dalam rangka mempercepat pengadaan digital melalui mitra Toko Daring Lembaga Kebijakan Pengadaan Pemerintah (LKPP), Pemerintah …
Gebyok Kudus – Sentra Gebyok Kudus
Gebyok Kudus menghadirkan keindahan ukiran tradisional Jawa dengan kualitas terbaik, memadukan seni dan ketahanan untuk mempercantik hunian Anda
LKPP resmikan "Gebyok Kudus" toko daring pengadaan barang …
Dec 28, 2023 · Kudus (ANTARA) - Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah (LKPP) Hendrar Prihadi meresmikan "gebyok" sebagai toko daring yang di dalamnya terdapat pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) untuk pengadaan barang dan jasa di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Kamis.
Bagian Pengadaan barang dan Jasa Setda Kudus
Dalam rangka efisiensi pengelolaan akun pengadaan barang/jasa melalui Toko Daring, telah dikembangkan mekanisme autentikasi berupa SSO (Single Sign On) pada aplikasi GEBYOK KUDUS.
- Some results have been removed