
Simpanan Yang Dijamin - LPS - Lembaga Penjamin Simpanan
LPS akan melakukan rekonsiliasi dan verifikasi untuk menentukan simpanan yang layak dibayar LPS sesuai dengan Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2004 tentang LPS sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (P2SK)
FAQ - LPS - Lembaga Penjamin Simpanan
Nilai simpanan yang dijamin oleh LPS paling tinggi sebesar Rp 2 milyar per nasabah per bank sejak tanggal 13 Oktober 2008. Apabila seorang nasabah mempunyai beberapa rekening simpanan pada satu bank, maka untuk menghitung simpanan yang dijamin, saldo seluruh rekening tersebut dijumlahkan.
Berapa Suku Bunga yang Dijamin LPS dan Syarat Penjaminannya?
Aug 8, 2024 · Berapa Suku Bunga yang Dijamin LPS? Setiap nasabah penyimpan wajib mengetahui tentang suku bunga yang dijamin oleh LPS. Hal ini untuk membantu nasabah dalam memilih produk simpanan yang sesuai dengan kebutuhan finansial serta tidak tergiur dengan iming-iming tingkatan suku bunga yang tinggi.
LPS - Lembaga Penjamin Simpanan
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) adalah lembaga independen yang berfungsi menjamin simpanan nasabah perbankan di Indonesia.
Daftar Bank yang Dijamin LPS - zonakeuangan.com
Untuk periode 29 Januari 2022 hingga 27 Mei 2022, suku bunga yang dijamin LPS sebesar 3,5% untuk bank umum, 6% untuk BPR dan 0,25% untuk valas. Dan berikut ini adalah daftar bank peserta penjaminan yang dikutip dari situs resmi LPS : Deutsche Bank AG. JP. Morgan Chase Bank N.A. PT Bank Artha Graha Internasional Tbk. PT Bank BTPN Syariah Tbk.
Lembaga Penjamin Simpanan - Wikipedia bahasa Indonesia, …
Jenis simpanan yang dijamin oleh LPS adalah bentuk-bentuk simpanan nasabah yang meliputi giro, deposito, sertifikat deposito, tabungan, dan bentuk-bentuk lain yang dipersamakan.
Kriteria Simpanan yang Dijamin oleh LPS dan Syarat Penjaminan
Aug 23, 2023 · Mengutip lps.go.id, kriteria simpanan yang dijamin oleh LPS meliputi giro, deposito, sertifikat deposito, tabungan, dan atau bentuk lain yang dipersamakan dengan itu. Agar lebih jelas, berikut berbagai kriteria simpanan yang …
Mengenal LPS dan Suku Bunga Deposito yang Dijamin - CNN …
Dec 28, 2021 · Berikut tingkat bunga penjaminan yang berlaku untuk periode 30 September 2021-28 Januari 2022: Bank Umum. Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Simpanan yang dijamin LPS meliputi giro, deposito, sertifikat deposito, tabungan, …
Apa itu LPS? Simak Fungsi, Tugas, Wewenang, dan Perbedaannya …
Jun 5, 2024 · LPS atau Lembaga Penjamin Simpanan adalah badan independen yang bertugas untuk menjamin simpanan nasabah di bank-bank Indonesia. Berikut ulasan lengkap mengenai apa itu LPS, lengkap dengan tugas dan wewenangnya.
Memahami Lembaga Penjamin Simpanan: Fungsi, Tugas, dan …
May 27, 2023 · Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) kemarin, 26 Mei 2023, memutuskan mempertahankan tingkat suku bunga penjaminan simpanan rupiah di bank umum di level 4,25 persen. Tingkat suku bunga penjaminan dipertahankan LPS untuk menjaga momentum pemulihan ekonomi yang berkelanjutan dan stabilitas sistem keuangan.