
Dirgahayu Kopassus! Hikayat Pasukan Baret Merah yang Dirintis …
15 hours ago · Pasukan Kopassus mempunyai ciri khas dengan baret merah. Baret merah Kopassus mempunyai filosofi tersendiri. Warna merah pada baret Kopassus menyandang arti keberanian yang luar biasa, motivasi tinggi guna meraih kesuksesan, kematangan dalam pola pikir serta olah rasa, keseimbangan IQ (intelligent quotient) serta EQ (emotional quotient).
73 Tahun Korps Baret Merah: Ketika Komandan Pasukan …
10 hours ago · Peringatan hari jadi Komando Pasukan Khusus (Kopassus) ke-73 tahun ini memiliki makna tersendiri, ketika salah seorang komandannya, yakni Prabowo Subianto (Danjen Kopassus 1995–1998), menjadi orang nomor satu di negeri ini. Perjalanan panjang Prabowo, baik sebagai komandan pasukan maupun politisi ...
Kopassus - Wikipedia
Kopassus was founded by Alexander Evert Kawilarang and Mochammad Idjon Djanbi on 16 April 1952. It gained worldwide attention after several operations such as the Indonesian invasion of East Timor and the release of hostages from Garuda Indonesia Flight 206.
Hari Kopassus 16 April, Ini Sejarah Korps Baret Merah “Berani, …
18 hours ago · KANALKALIMANTAN.COM – Hari Kopassus (Komando Pasukan Khusus) diperingati setiap 16 April. Komando Pasukan Khusus atau Kopassus merupakan Pasukan Khusus Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) yang sebelumnya bernama RPKAD atau Resimen Pasukan Komando Angkatan Darat. Peran dari pasukan RPKAD belakangan menjadi Kopassus begitu banyak. Dari operasi menghadapi Partai Komunis ...
16 April HUT Kopassus, berikut jejak sejarah dan prestasinya
1 day ago · Setiap peringatan HUT Kopassus biasanya diisi dengan berbagai rangkaian kegiatan. Selain upacara resmi dan penghormatan kepada para prajurit, momen ini juga diwarnai dengan kegiatan sosial, aksi kemanusiaan, serta latihan gabungan yang menunjukkan kemampuan dan kesiapan pasukan baret merah dalam menghadapi berbagai tantangan.
Tahun 2025 Kopassus Genap Berusia 73 Tahun, Yuk Intip Sejarah …
5 hours ago · RADARSEMARANG.ID - Hari ini Rabu, tepat 16 April 2025, satuan pasukan elite yang di miliki Tentara Nasional Indonesia (TNI), Komando Pasukan Khusus (Kopassus) TNI AD, merayakan hari jadinya yang ke 73. Satuan yang di kenal dengan warna baret merahnya ini terbentuk melalui instruksi Panglima Tentara dan Teritorium III. Sejak saat itulah, Kopassus menjadi bagian TNI Angkatan Darat dengan tugas ...
Komando Operasi Khusus - Wikipedia bahasa Indonesia, …
Komando Operasi Khusus Tentara Nasional Indonesia disebut (Koopssus TNI) merupakan salah satu unit komando pasukan elit TNI yang merupakan bagian dari Badan Pelaksana Pusat (Balakpus) yang secara struktural komando langsung di bawah Panglima TNI, sehingga Pasukan khusus dari tiga matra yaitu matra darat, matra laut dan matra udara stand by di Mabes TNI dan sewaktu-waktu bisa digunakan oleh ...
Promosi Jabatan Korps Baret Merah, Mayor Hery dan Millian …
1 day ago · Solo, VIVA – Rotasi dan promosi jabatan kembali terjadi di tubuh Komando Pasukan Khusus (Kopassus) TNI AD. Kali ini promosi jabatan itu diperoleh oleh dua Perwira Korps Baret Merah, yaitu Mayor Hery Ismoyo dan Mayor Wahyu Milian. Dilansir VIVA Militer dari keterangan resmi Grup 2 Kopassus, Senin ...
HUT Kopassus Jatuh pada 16 April 2025, Berikut Logo dan Tema …
19 hours ago · HUT Kopassus TNI AD ke-73 jatuh pada tanggal 16 April 2025. Berikut ini link download logo dan tema yang telah diluncurkan jelang HUT Kopassus 2025.
Apa Arti Baret Merah Kopassus? Ini Penjelasannya - SINDOnews
May 13, 2024 · JAKARTA - Baret Merah yang menjadi ciri khas dari Komando Pasukan Khusus (Kopassus) Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD), memiliki arti yang cukup dalam. Pasukan ini dibentuk pada 16 April 1952 oleh Panglima Tentara Territorium III/Siliwangi Kolonel AE Kawilarang atas gagasan Letkol Slamet Riyadi.