News

Untuk menuju Danau Kaco, kamu perlu menuju Desa Lempur, Kecamatan Gunung Raya, Kabupaten Kerinci, Jambi. Dari desa ini, kamu masih harus trekking sekitar 2 jam menyusuri jalur hutan.
Seorang warga RT 03, Karya Bakti, Dusun Rawa Inum, Kecamatan Pondok Tinggi bernama Al Mughoni (18) hilang di objek wisata Danau Kaco Kerinci.
Seorang warga RT 03, Karya Bakti, Dusun Rawa Inum, Kecamatan Pondok Tinggi, yang bernama Al Mughoni (18) hilang di objek wisata Danau Kaco Kerinci.
Salah satu objek wisata tersebut adalah Danau Kaco. Terletak di Kecamatan Gunung Raya, tepatnya dekat perbatasan Provinsi Bengkulu, objek wisata Danau Kaco rupanya harus dicapai dengan sedikit ...
Daya Tarik Danau Kaco. Danau Kaco memiliki air jernih yang berwarna biru sebening kaca dengan pepohonan disekelilingnya sehingga suasana sekitar menjadi sejuk. Danau yang berada pada ketinggian 1.289 ...
jpnn.com, JAMBI - Tim gabungan Basarnas bersama Polisi, TNI, BPDB, dan Tagana sampai hari keempat masih terus melakukan pencarian terhadap seorang pelajar Sungai Penuh, Kerinci, yang hilang sejak 1 ...
Danau Kaco terkenal sebagai salah satu destinasi wisata alam yang memiliki air yang jernih berwarna kebiruan seperti kaca. Baca juga: Legenda Danau Kerinci, Kisah Sedih Calungga dan Calupat yang Harus ...
Danau vulkanik seluas 4.200 hektare yang merupakan danau terbesar di daerah itu berada di ketinggian 783 mdpl dan merupakan salah satu objek wisata andalan provinsi itu. (ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan) ...
Seorang siswa SMA di Kota Sungai Penuh, Jambi, dilaporkan hilang. Siswa bernama Ikhsan Almughoni (17) itu hilang saat pulang rekreasi dari Danau Kaco.
SRIPOKU.COM - Seorang pendaki bernama Ikhsan Almughoni dikabarkan hilang di salah satu destinasi wisata alam di Kabupaten Kerinci, Jambi. Ikhsan dilaporkan hilang pada awal Januari lalu dan hingga ...
Humas Basarnas Jambi, Muhammad Mujahid, di Jambi Kamis, mengatakan setelah mendapatkan informasi dari Sekretaris Desa (Sekdes) Tara Ujo Lempur, Kabupaten Kerinci, tim SAR langsung ke lokasi kejadian ...